Waktu dan Biaya Pengiriman Pesanan Oriflame
Produk yang ada dikirimkan dalam waktu 1 hari kerja saat menerima order Anda. Jika Anda melakukan order dan pembayaran sebelum pk. 11.00 siang. Senin sampai Jumat (tidak termasuk hari libur) akan dikirimkan pada hari yang sama. Order dan pembayaran yang dilakukan setelah pukul 11:00 siang akan dikirim pada hari kerja berikutnya.
Tujuan Pengiriman |
Biaya Kirim |
Minimum Order Free Ongkir |
Pengiriman dalam kota Jabodetabek, Surabaya, Makassar, dan Medan. Pengiriman Kota Lainnya di Indonesia Pesanan kamu dikirim langsung ke alamat yang kamu tentukan dengan beberapa pilihan kurir yang tersedia. Jika memenuhi minimal order Rp.500.000,- maka gratis biaya kirim. |
Rp.19.900,-
Rp.34.900,-
|
Rp.500.000,-
Rp.500.000,- |
Indomaret
Paket pesanan Oriflame dapat diambil di toko Indomaret terdekat. |
Rp.34.900,- | Rp.400.000,- |
SPO Kamu mengambil sendiri paket pesanan pada Service Point (SPO) terdekat. |
Rp.34.000,- | Rp.500.000,- |
Pengiriman Maluku dan Papua Pengiriman dapat langsung diantar ke alamat kamu di semua area Maluku dan Papua |
Rp.400.000 | Tidak ada minimum order |
PROMO ONGKIR Jayapura Untuk setiap order dengan tujuan Jayapura, pilih pick up poin PENGIRIMAN KOLEKTIF PAPUA. Paket diambil di kantor PCP Express Jayapura. |
Rp.79.000,- | Rp.1.000.000,- |
Cara Membeli Produk Oriflame
Produk Oriflame dijual secara eksklusif melalui jaringan global yang mandiri, kamu dapat melakukan order produk dengan dua atau tiga cara yang berbeda.
- Menjadi Brand Partner Mitra Bisnis Oriflame – Kamu adalah seorang yang ingin mendapatkan penghasilan dari berjualan produk/reseller, atau membangun team penjualan (bussiness builder). Disinilah kesempatan kamu bisa mendapatkan penghasilan yang lebih besar dengan berkarir di tangga sukses Oriflame, apapun minatmu apakah senang berjualan, atau bekerja sama dengan orang lain. Biaya Admin Rp.99.900,- Daftar Bisnis klik disini
- Menjadi Pelanggan – Kamu dapat melakukan pembelian produk untuk diri sendiri sebagai member, mendapatkan Cash Back 15% setiap belanja dan referral bonus 10% dengan mengajak teman berbelanja sebagai member. Biaya Admin Rp.0 (Gratis). Daftar member pelanggan klik di sini
- Menjadi VIP Customer – Kamu mendapatkan layanan order secara pribadi, konsultasi kecantikan, dan saran terbaik yang kamu butuhkan dari beautyConsultant Oriflame, silahkan hubungi chatt WhatsApp 081383281000
Pilihan Pembayaran Oriflame
Tersedia banyak pilihan pembayaran online seperti layaknya kamu berbelanja di e-comerce, berupa : Shopee Pay, OVO, Kartu Kredit, LinkAja, Oriflame Wallet, Virtual Account, Doku Wallet, Setoran Tunai BRI, dan Kasir toko Indomaret/Alfamart.