Deskripsi
Beli Sekarang! Wewangian maskulin yang menawan, dengan aroma sensual dari kayu yang intens, mempresentasikan daya pikat Paris di malam hari. Terinspirasi oleh French Perfumery untuk memancarkan aura pria maskulin.
Jeruk segar dari Mandarin dan Bergamot berbaur dengan Rosemary untuk memancarkan maskulinitas bercahaya pada semprotan pertama, penuh antusias untuk malam yang akan datang.
Ditengahnya wangi aromatik dari Geranium, Clary Sage dan Lavender, memancarkan pesona yang khas. Sepanjang itu semua, kegelapan sensual mengontraskan luminositas ini, karena di sisi akhir Black Leather yang lembut dan gelap mengungkapkan aroma halus dengan nuansa kayu dan tembakau.
Menyatu dengan Vetiver menjadi dasar wangi kayu yang intens, Black Leather menghadirkan daya pikat modern yang anggun dan maskulin.
Fragrance Family : Woody Floral Spicy
Key Notes
Top: Mandarin, Rosemary, Bergamot
Heart: Geranium, Clary Sage, Lavender
Base: Black Leather, Intense Wood, Vetiver
Hero note : Black Leather
Kisah
Terinspirasi oleh French Perfumery, wewangian Eclat pria yang maskulin selalu dibuat dari bahan kulit. Dari abad ke-16, esens yang dibuat di Grasse digunakan untuk mengharumkan sarung tangan kulit, membentuk fondasi industri parfum Prancis seperti yang kita kenal sekarang.
Ulasan
Belum ada ulasan.