Deskripsi
Bedak yang lembut dengan tekstur ringan, dan halus dari bedak padat OnColour, Pas banget buat kamu pemilik kulit berminyak untuk mendapatkan makeup yang matte. Bedak ini juga bisa membuat warna kulit kamu terlihat lebih rata, karena bisa menyamarkan noda di wajah bekas jerawat atau kulit yang belang.
Nyaman banget deh dipakainya, kamu bisa aman seharian dari minyak, touch-up berulang pun gak jadi masalah, karena gak akan bikin make up kamu terlihat tebal.
Belanja Kosmetik di toko resmi Oriflame, dapatkan harga member dan diskon promosi katalog, gratis ongkos kirim dan hadiah menarik, (SK&B). Produk original dijamin asli, mudah dan cepat hanya disini! Cek Harga Promo dan Pemesanan gambar produk atau via WhatsApp
Bedak ini di klaim mengandung Mineral Mica, yang bisa menyerap minyak dan keringat berlebih diwajah kamu yaa,…sehingga kulit tetap terjaga dari kilau minyak, dan wajah kamu tampuil matte sepanjang hari.
Kemasannya yang trendy dan unik, pas banget harus selalu ada di dalam kosmetick pouch kamu setiap hari, isi 20 gr.
Bicara soal harga, memang gak salah lagi jika kamu memilih bedak ini, harga regular hanya sekitar 69 K, kalu promo gak sampe 50 K, nah apalagi jika
kamu jadi member dapat potongan lagi 23%, jadi hemat banget kan……
TIPS MENGURANGI TAMPILAN KILAP PADA KULIT WAJAH BERMINYAK.
- Gunakan pembersih wajah yang mengandung salicylic acid. produk rekomendasi adalah Pure Skin Cleansing Gel, bisa kamu pakai setiap hari, wajah besih total namun tetap lembut. Salicylic Acidmendeteksi dan menargetkan bakteri sekaligus menjaga produksi sebum, membantu kulit lebih bersih bebas kilap dan meminimalkan masalah jerawat.
- Gunakan pelembab wajah dengan kandungan Hyaluronic Acid yang berfungsi menyeimbangkan sebum dan air di kulit, produk rekomendasi dari Optimals Hydra Matte, krim pagi kulit berminyak dan krim malam kulit berminyak.
- Lakukan eksfoliasi seminggu sekali, jangan berlebihan, pilih produk scrub yang lembut dan terbuat dari bahan alami.
- Lakukan diet sehat, sayuran dan buah buahan yang kaya akan vitamnin A yang dapat memperlambat produksi sebum.
- Gunakan bedak wajah yang mengandung MICA untuk menyerap sebum berlebih, seperti bedak Oncolour Face Powder.
Ulasan
Belum ada ulasan.